Kepala SMA Negeri 1 Setia Bakti Lantik Pengurus OSIS Periode 2026–2027, Berikut Nama-nama Pengurus Lengkapnya.
humannesia.com / ACEH JAYA - Kepala SMA Negeri 1 Setia Bakti, Maswadi, S.Pd., M.Pd., secara resmi melantik Pengurus Organisasi Siswa Intra Sekolah (OSIS) Periode 2026–2027 dalam sebuah upacara yang berlangsung khidmat di lingkungan sekolah.
Dalam sambutannya, Maswadi menegaskan bahwa pelantikan OSIS bukan sekedar kegiatan seremonial, melainkan awal dari mengembankan amanah dan tanggung jawab besar dalam menahkodai kepemimpinan siswa di sekolah.
Ia menekankan bahwa pengurus OSIS diharapkan mampu menjadi teladan, penggerak, serta mitra strategis sekolah dalam mendukung berbagai program yang telah direncanakan pihak sekolah dalam rangka mewujudkan sekolah emas tahun 2026.
"OSIS merupakan wadah pembelajaran organisasi yang sehat dan demokratis. Melalui OSIS, siswa belajar membangun karakter, menumbuhkan sikap saling menghargai, mengembangkan jiwa kepemimpinan, serta menjadi jembatan aspirasi seluruh siswa di SMA Negeri 1 Setia Bakti" ujarnya
Pada kesempatan tersebut, Maswadi juga menyampaikan apresiasi dan terima kasih kepada pengurus OSIS periode sebelumnya atas dedikasi, pengabdian, dan kontribusi nyata yang telah diberikan selama masa kepengurusan.
Ketua OSIS terpilih, Nurwilda Syifa, menyampaikan rasa syukur dan terima kasih atas kepercayaan yang telah diberikan kepadanya beserta jajaran pengurus.
Dalam sambutannya, Maswadi menegaskan bahwa pelantikan OSIS bukan sekedar kegiatan seremonial, melainkan awal dari mengembankan amanah dan tanggung jawab besar dalam menahkodai kepemimpinan siswa di sekolah.
Ia menekankan bahwa pengurus OSIS diharapkan mampu menjadi teladan, penggerak, serta mitra strategis sekolah dalam mendukung berbagai program yang telah direncanakan pihak sekolah dalam rangka mewujudkan sekolah emas tahun 2026.
"OSIS merupakan wadah pembelajaran organisasi yang sehat dan demokratis. Melalui OSIS, siswa belajar membangun karakter, menumbuhkan sikap saling menghargai, mengembangkan jiwa kepemimpinan, serta menjadi jembatan aspirasi seluruh siswa di SMA Negeri 1 Setia Bakti" ujarnya
Pada kesempatan tersebut, Maswadi juga menyampaikan apresiasi dan terima kasih kepada pengurus OSIS periode sebelumnya atas dedikasi, pengabdian, dan kontribusi nyata yang telah diberikan selama masa kepengurusan.
Ia mengakui bahwa pengurus OSIS lama telah menjadi mitra sekolah yang aktif dalam menyukseskan berbagai program dan kegiatan sekolah.
Apresiasi juga disampaikan kepada Wakil Kepala Sekolah Bidang Kesiswaan Desi Ormayani RM, S.PdI dan Pembina OSIS Hasan Basri, S.Pd yang telah berhasil membimbing dan membina pengurus OSIS sebelumnya, sehingga mampu menjalankan berbagai program kesiswaan, serta mereka mampu menjadi teladan bagi siswa lainnya.
Ketua OSIS terpilih, Nurwilda Syifa, menyampaikan rasa syukur dan terima kasih atas kepercayaan yang telah diberikan kepadanya beserta jajaran pengurus.
Ia memohon dukungan dan kerja sama dari kepala sekolah, dewan guru, pengurus OSIS lama, serta seluruh siswa agar kepengurusan OSIS periode 2026–2027 dapat menjalankan program kerja secara optimal dan membawa OSIS ke arah yang lebih baik.
Sementara itu, Ketua OSIS lama, Wanda Saputra, menyampaikan laporan pertanggungjawaban yang memuat berbagai capaian dan keberhasilan selama masa kepemimpinannya.
Sementara itu, Ketua OSIS lama, Wanda Saputra, menyampaikan laporan pertanggungjawaban yang memuat berbagai capaian dan keberhasilan selama masa kepemimpinannya.
Ia menjelaskan bahwa OSIS telah berperan aktif dalam mendukung program sekolah di berbagai bidang, seperti keagamaan, sosial, olahraga, seni, serta kegiatan pengembangan minat dan bakat siswa lainnya.
Dengan dilantiknya pengurus OSIS yang baru, diharapkan OSIS SMA Negeri 1 Setia Bakti semakin aktif, inovatif, dan mampu berkontribusi positif dalam menciptakan lingkungan sekolah yang berprestasi dan berkarakter.
Adapun susunan Pengurus OSIS SMA Negeri 1 Setia Bakti Periode 2026–2027 yang dilantik adalah:
Adapun susunan Pengurus OSIS SMA Negeri 1 Setia Bakti Periode 2026–2027 yang dilantik adalah:
Pengurus Inti
Ketua Umum: Nurwilda Syifa
Wakil Ketua Umum: Irsal Manda
Sekretaris Umum: Inayah Salsabila
Wakil Sekretaris : Naurah Raijani
Bendahara Umum: Ena Julita
Ketua Umum: Nurwilda Syifa
Wakil Ketua Umum: Irsal Manda
Sekretaris Umum: Inayah Salsabila
Wakil Sekretaris : Naurah Raijani
Bendahara Umum: Ena Julita
Wakil Bendahara : Widia Sukma
Pengurus Bidang
Bidang Keagamaan
Ketua: M.Riski Nurkhalis
Sekretaris : Nur Alisah
Anggota : Siti Aminah
Bidang Sosial
Ketua: Nur aini
Sekretaris : Muhammad Naufal
Anggota : Jupita Amanda
Nisa Salsabila
Bidang kepribadian unggul wawasan kebangsaan dan bela negara
Ketua: Indra Hermawan
Sekretaris: Rafi Alfarshi
Anggota: Muhammad Rifa
Cut Rahma Silvia
Melati Adelia
Bidang Prestasi dan Pendidikan
Ketua : Syaumi Humaira
Sekretaris : Nurul Akmal Andalia
Anggota : Awal Maulidi
Bidang Olah Raga
Ketua : Fibral Marasyi
Sekretaris : Cut Putri Susanti
Anggota : Muammar
Insan Kamil
Bidang Seni
Ketua : Kiswah Agustin
Sekretaris : Asyifa Zaskia
Anggota : Zaskia Alfi
Bidang Kesehatan
Ketua : Yusri Maryuni
Sekretaris : Wirda Sahara
Anggota : Alif Maulana
Bidang Media dan Publikasi
Ketua : Tiara Phonna
Sekretaris : Kanza Lusiana
Anggota : Rauzatul Wusta
Syifaur Rahmah
Bidang Keamanan
Ketua : Rafi Agustian
Sekretaris : Juanda Akbari
Anggota : Azizul Munawar
Kontributor : Rizka
Kontributor : Rizka

